Gunakan kamera iPhone Anda untuk mengambil foto diri Anda (selfie). Anda dapat mengambil selfie dalam mode Foto, mode Potret, atau mode Video.
Untuk mempelajari mode kamera, lihat Menggunakan alat kamera iPhone untuk mengatur jepretan Anda