Saat pintasan Anda ditampilkan dalam tampilan daftar, Anda dapat mengubah aturan pengurutannya.
Di app Pintasan di Mac Anda, pastikan tombol Tampilan Daftar dipilih di bar alat, lalu klik header kolom untuk mengurutkan.
Anda dapat mengeklik header lagi untuk beralih antara urutan ke atas atau ke bawah.