Anda dapat memperbarui, mengubah nama, menyusun ulang, dan menghapus album di app Foto. Anda juga dapat membuat folder untuk diisi dengan beberapa album. Misalnya, Anda dapat membuat folder bernama “Liburan”, lalu membuat beberapa album dalam folder dari semua liburan Anda.
Buka app Foto .
Pilih salah satu hal berikut:
Hapus dari Album: Foto dihapus dari album tersebut, tapi tetap ada di album lainnya dan perpustakaan Anda.
Hapus dari Perpustakaan: Foto dihapus dari semua album dan perpustakaan Anda serta dipindahkan ke Baru Dihapus.
Untuk menghapus beberapa foto atau video dari album, ketuk Pilih, ketuk gambar mini foto dan video yang ingin hapus, lalu ketuk di iPad Anda.
Ketuk Album, lalu sentuh dan tahan album yang ingin Anda hapus.
Ketuk Hapus Album.
Buka app Foto Membuat album bersama di Foto di iPad