Anda dapat mengatur Durasi Layar untuk anggota keluarga di perangkatnya dengan mengikuti langkah di Memilih app dan kontak yang akan diizinkan setiap saat.
Catatan: Jika anggota keluarga Anda membutuhkan app kesehatan atau aksesibilitas, pastikan app ada di daftar App yang Diizinkan. Jika Pesan tidak selalu diizinkan, anggota keluarga Anda mungkin tidak dapat mengirimkan atau menerima pesan (termasuk ke nomor atau kontak darurat) selama waktu henti atau setelah batas app kedaluwarsa.
Untuk membantu mengurangi risiko miopia atau ketegangan mata pada anggota keluarga Anda, Mengenai Keamanan Komunikasi di perangkat Apple anak Anda.
Catatan: Untuk anak di bawah 13 tahun di grup Keluarga Berbagi, Komunikasi dinyalakan secara default.
Di perangkat Anda, buka Pengaturan > Durasi Layar.
Ketuk Pembatasan Konten & Privasi, lalu nyalakan Pembatasan Konten & Privasi.
Pilih opsi konten dan privasi tertentu.
Untuk melindungi pendengaran anggota keluarga Anda, gulir ke bawah, ketuk Kurangi Audio Keras, lalu pilih Jangan Izinkan. (Ini mencegah perubahan ke volume headphone maksimum.) Lihat Mengatur Keluarga Berbagi di iPad